a World Leading Christian University
Pada tanggal 27-28 Mei 2019, Mahasiswa PGSD UK Petra melakukan studi ekskursi ke Jogja Green School. Salah satu yang menginspirasi mahasiswa dari kegiatan ini adalah praktik pendidikan yang berkonsepkan pada alam serta pelayanan yang memfasilitasi kebutuhan siswa yang beragam. Sekitar 70% siswa di sekolah ini merupakan anak berkebutuhan khusus. Pelayanan yang sungguh mulia!